Terapi Akupunktur Untuk Nyeri Haid

Akupunktur juga sangat efektif untuk mengatasi nyeri haid dan permasalahan umum seputar haid. Sebagian besar penanganan akupuntur yang ada di Indonesia untuk menangani nyeri haid digabungkan dengan pengobatan medis.

Akupunktur
Akupunktur
Obat-obatan yang digunakan biasanya bersifat netral atau placebo. Ada kecenderungan di kalangan orang ndonesia, kalau pun ditangani secara tertentu dengan akupuntur seperti tidak yakin akan keampuhannya ini mungkin disebabkan akupunktur adalah teknik sederhana yang hanya menekan titik-titik tertentu yang diyakini sebagai penyebab sakit pada meridian energi dengan jarum dan tidak memiliki efek secara langsung. Itulah sebabnya akupuntur sering ditambal dengan pengobatan netral yang sebenarnya placebo.

Riset menunjukkan, terapi tambahan akupuntur pada penderita dengan dismenorea berhubungan dengan perbaikan nyeri dan kualitas kehidupan (quality of life). Untuk tipe nyeri haid yang kuat (strength nW dysmenorrhea), pilihlah titik-titik acupoints (RN-3), Ciliao (BL-32), dan Diji (SP-8). Untuk tipe haid yang agak ringan (deficiency type of dysmenorea pilihlah titik-titik acupoints Mingmen (DU-4), S (BL-23), Guanyuan (RN-4), Zusanli (ST-36), dan (KI-12).

Akupunktur nyeri haid
Untuk efek samping, sebenarnya ada, seperti pendarahan setempat atau hematoma dan nyeri (terutama karena jarum). Namun, tidak ada efek samping membahayakan kehidupan. Itulah terapi akupunktur untuk nyeri haid yang dapat ditempuh oleh perempuan untuk melakukan pencegahan hingga pengobatan terhadap nyeri haid. Setiap orang dapat memilih metode yang lain sesuai dengan kondisi masing- masing. Akan lebih bagus lagi jika membiasakan untuk mencegah sebelum datangnya nyeri haid dengan pola hidup dan pola makan yang sehat. Amankah terapi hormonal untuk mengatasi nyeri haid? Untuk menjawab pertanyaan aman atau tidak aman, itu tergantung dari pemeriksaan nyeri haid diagnosis dokter dan kondisi masing-masing penderita.

Setiap orang adalah subyek dan obyek yang unik bagi kesehatan. Tidak ada aturan baku untuk menangani seseorang yang sedang menderita sakit tertentu, walaupun aturan standar telah diketahui. Semua harus diperiksa dan disesuaikan dengan kondisi penderita, latar belakang penyakit, riwayat keluarga, dan lain-lam. Oleh karena itu, untuk memutuskan apakah terapi hormonal aman untuk mengatasi nyeri haid, memerlukan penanganan para ahli setelah melakukan serangkaian pemeriksaan medis.

0 Response to "Terapi Akupunktur Untuk Nyeri Haid"

Posting Komentar